-->

Cara Membuat Eau De Cologne Untuk Krim Bercukur

Tidak hanya berlaku pada wanita, pada pria sebenarnya juga perlu berdandan. Namun tentu saja, cara berdandan bagi pria tidak (boleh) seseronok kaum wanita.
Dan salah satu cara berdandan bagi pria adalah bercukup atau memotong / menghilangkan bulu rambut yang tumbuh di bagian wajah. Demi kemudahan dan kenyamanan ( mungkin juga kesehatan ).

Untuk mencukur bulu rambut yang tumbuh pada wajah, idealnya digunakan apa yang dinamakan krim cukur. Itulah sebabnya banyak produsen produk perawatan (pria) mengeluarkan produk-produk krim bercukur.

Dari berbagai macam merk, masing-masing menawarkan kelebihan dan keunggulan tersendiri. Dan dari berbagai macam merk pula, salah satu “kelebihan” yang ditawarkan adalah krim cukup yang menyenangkan aromanya.
Jadi sebenarnya, dalam krim cukur juga mengandung parfum.

Dan salah satu aroma parfum yang cukup disukai adalah Eau De Cologne parfum.

Dan pada artikel ini akan dibahas tentang tata cara untuk membuat Eau De Cologne parfum yang digunakan untu krim cukur.

Lalu, bagaimana cara membuat Eau De Cologne parfum ini ?

● Bahan dan Formulasi Eau De Cologne Untuk Parfum Krim Bercukur

Bergamot oil = 100
Lemon Oil = 50
Portugal = 35
Rosemary Oil = 25
Lavender Oil = 30
Pettigrain oil = 30
Neroli syntetis = 20

Cara membuat Eau De Cologne Untuk Parfum Krim Bercukur

- Semua bahan di atas berupa cairan
- Campurkan semua bahan di atas sampai benar-benar rata

Keterangan :
- Pada formulasi di atas semua bahan diukur dalam satuan gram

Tidak terlalu sulit kan. Silahkan mencoba.
Lihat juga formulasi parfum yang mewah ini :

You may like these posts

  1. Producers and manufactures are spending their concentration in producing the perfumes and fragrances as per the desire of the customer. Coffret parfum femme